All New Alphard HEV

All New Alphard HEV

Starting FromRp1.381.100.000

Explore Get Your Offer
New GR Supra

New GR Supra

Starting FromRp2.237.600.000

Explore Get Your Offer
All New GR 86

All New GR 86

Starting FromRp998.600.000

Explore Get Your Offer
New Hilux D Cab

New Hilux D Cab

Starting FromRp442.200.000

Explore Get Your Offer
New Dyna

New Dyna

Starting FromRp398.400.000

Explore Get Your Offer
New Hiace Premio

New Hiace Premio

Starting FromRp647.300.000

Explore Get Your Offer
All New Voxy

All New Voxy

Starting FromRp607.800.000

Explore Get Your Offer
New Hilux S Cab

New Hilux S Cab

Starting FromRp281.900.000

Explore Get Your Offer
All New Vios

All New Vios

Starting FromRp363.200.000

Explore Get Your Offer
All New Avanza

All New Avanza

Starting FromRp237.100.000

Explore Get Your Offer
All New Veloz

All New Veloz

Starting FromRp290.700.000

Explore Get Your Offer
New Camry

New Camry

Starting FromRp799.300.000

Explore Get Your Offer
New Camry HEV

New Camry HEV

Starting FromRp937.400.000

Explore Get Your Offer
New Calya

New Calya

Starting FromRp164.700.000

Explore Get Your Offer
All New BZ4X BEV

All New BZ4X BEV

Starting FromRp1.190.000.000

Explore Get Your Offer
Compare Models

Click Models menu above to close

Models

news_319

Rayakan Ultah ke-50, Toyota Hadirkan Toyota Hilux Invincible X Limited Edition Yang Hanya Ada 150 Unit

Rayakan Ultah ke-50, Toyota Hadirkan Toyota Hilux Invincible X Limited Edition Yang Hanya Ada 150 Unit

Tahun ini begitu istimewa bagi Toyota Hilux karena pikap tangguh andalan Toyota itu berulang tahun yang ke-50.

Menandai ulang tahunnya yang ke-50, Toyota Inggris luncurkan model spesial yang dipamerkan di Commercial Vehicle Show 2018, di Birmingham, Inggris.

Toyota Hilux mendapatkan model baru, yakni Invincible X, serta versi Limited Edition yang hanya ada 150 unit untuk pecinta Hilux di Inggris.

hilux-1

Toyota Hilux Invincible X terlihat garang dengan desain depan kokoh, namun terlihat lebih berkelas dan modern. Ini terlihat dari aplikasi gril berlapis krom mewah dan desain apik pada cluster lampu depan.

Ditambah desain bumper depan yang terlihat baru dengan imbuhan lampu kabut unik diimbangi desain rumah lampu berkelir hitam. Lekuk bumper terlihat modern dan selaras desain gril.

Sebagai penanda sebuah off-roader tangguh, terdapat aksen diffuser di bawah bumper dengan tongkrongan bodi yang tinggi dan gagah. Ornamen krom begitu mendominasi di belakang dan membuatnya tampak lebih berkelas.

Di dalam, kabin Toyota Hilux Invincible X mengambil tema serba hitam sehingga memberi kesan mewah dan berkelas. Jauh dari kesan mobi komersil.

Untuk menaikkan citra sebagai mobil pekerja, desain dasbor diberi sentuhan panel krom dan sematan kelir hitam ala tuts piano di beberapa aksen, seperti tuas transmisi, setir, dan panel pintu.

Panel instrumen memiliki fitur-fitur baru, termasuk smart white dial dan layar TFT di monitor MID di tengah dasbor dengan animasi start-up Invincible X yang aktif setiap kali kunci kontak dinyalakan.

Bahkan, kunci kontaknya juga cukup unik dengan menampilkan siluet desain tampak depan secara frontal.

Fitur Invincible X terbilang lengkap untuk sebuah Double Cabin. Di dalamnya ada Toyota Safety Sense, yang berisi Pre-Collision System, Lane Departure Warning, dan Road Sign Assist.

Termasuk pula cruise control, Toyota Touch 2 with Go multimedia system with navigation dilengkapi 6 speaker, Bluetooth, rear-view camera, AC otomatis, dan jok kulit mewah.

Toyota Hilux Invincible X didukung oleh mesin D-4D 2.4-liter bertenaga 148 dk dan dilengkapi dengan transmisi otomatis 6-speed. Ditambah penggerak 4 roda, ia tidak hanya keren namun juga multi fungsi.

Untuk pecinta Hilux yang butuh model lebih menggoda, Toyota Hilux Invincible X juga ditawarkan dalam versi terbatas dan hanya ada 150 unit.

hilux-2

Toyota Hilux Invincible X Limited Edition akan tersedia secara eksklusif dalam dua pilihan warna yang menonjol, yaitu Scorched Orange dan Nebula Blue. Warna tersebut memberikan kontras yang kuat pada elemen desain di luar.

Termasuk paduan pelek 18 inci hitam, serta aplikasi footstep dan roll bar berkelir krom di bak mobil kembali menguatkan citra pikap mewah.

Untuk info lebih jauh mengenai ulang tahun ke-50 Toyota Hilux, kamu bisa sambangi website Toyota Jepang ini.


Back to top