All New Alphard HEV

All New Alphard HEV

Starting FromRp1.381.100.000

Explore Get Your Offer
New GR Supra

New GR Supra

Starting FromRp2.237.600.000

Explore Get Your Offer
All New GR 86

All New GR 86

Starting FromRp998.600.000

Explore Get Your Offer
New Hilux D Cab

New Hilux D Cab

Starting FromRp442.200.000

Explore Get Your Offer
New Dyna

New Dyna

Starting FromRp398.400.000

Explore Get Your Offer
New Hiace Premio

New Hiace Premio

Starting FromRp647.300.000

Explore Get Your Offer
All New Voxy

All New Voxy

Starting FromRp607.800.000

Explore Get Your Offer
New Hilux S Cab

New Hilux S Cab

Starting FromRp281.900.000

Explore Get Your Offer
All New Vios

All New Vios

Starting FromRp363.200.000

Explore Get Your Offer
All New Avanza

All New Avanza

Starting FromRp237.100.000

Explore Get Your Offer
All New Veloz

All New Veloz

Starting FromRp290.700.000

Explore Get Your Offer
New Camry

New Camry

Starting FromRp799.300.000

Explore Get Your Offer
New Camry HEV

New Camry HEV

Starting FromRp937.400.000

Explore Get Your Offer
New Calya

New Calya

Starting FromRp164.700.000

Explore Get Your Offer
All New BZ4X BEV

All New BZ4X BEV

Starting FromRp1.190.000.000

Explore Get Your Offer
Compare Models

Click Models menu above to close

Models

tc_2994

Kuncinya Ada Pada Budget, Milenial Bisa Beli Mobil dengan Menjalankan Tips Mudah Berikut Ini

Kuncinya Ada Pada Budget, Milenial Bisa Beli Mobil dengan Menjalankan Tips Mudah Berikut Ini

Mobil memegang peran penting dalam mendukung mobilitas para milenial yang aktif dan dinamis.

Seperti untuk kebutuhan kuliah, bekerja, atau hang out di mal atau coffe shop bersama sahabat tercinta.

Spesial untuk milenial, ada beberapa jurus jenius dalam membeli mobil baru supaya dapat bermanfaat dan tidak memberatkan keuangan, terutama jika sudah mampu membeli sendiri.

1. Tentukan Budget Pembelian

Bagi milenial yang sudah bekerja atau memiliki usaha, tentukan berapa harga beli yang logis dan sanggup dibayar.

Bagi milenial yang masih dibelikan orang tua, diskusikan dahulu budget dengan mereka.

Jangan paksakan membeli mobil yang lebih mahal dari rencana supaya tidak memberatkan di kemudian hari.

2. Browsing Pilihan Model

Dengan budget yang sudah ditetapkan, milenial bisa mulai browsing mobil Toyota idaman lewat website Toyota Indonesia.

Jika hanya untuk kebutuhan mobilitas sendiri dan bersama teman, tidak perlu kendaraan besar yang kurang lincah.

Model hatchback seperti Agya dan Yaris dengan desain kekinian dan nyaman dapat dimasukkan ke dalam wishlist.

3. Menghitung Kredit Mobil

Untuk pembelian secara kredit, pilihlah lembaga pembiayaan yang paling sesuai rencana keuangan.

Dalam hal ini milenial harus hati-hati karena menyangkut pengeluaran keuangan selama sekian tahun ke depan.

Misalnya, untuk milenial yang sudah bekerja atau memiliki usaha, pastikan pengeluaran untuk angsuran kredit mobil tidak melebihi 30% dari gaji atau penghasilan perbulan.

Dengan begitu tidak sampai mengganggu pengeluaran lain.

Milenial bisa berdiskusi dengan sales advisor dealer Toyota untuk memperoleh perhitungan kredit yang paling menguntungkan.

4. Biaya Operasional Wajib Dihitung

Kepemilikan mobil tidak berhenti saat mobil idaman datang dari showroom Toyota.

Ada biaya operasional yang harus dikeluarkan supaya mobil dapat dipakai setiap hari.

Seperti biaya bensin, produk Toyota dikenal irit bensin sehingga dapat meringankan biaya operasional.

Selain ongkos parkir dan tol, servis berkala juga masuk ke dalam biaya operasional kendaraan.

Program Gratis Biaya Jasa dan Spare Parts Hingga Servis Berkala ke-6 (maksimal 4 tahun / 50.000 km, mana yang tercapai lebih dulu).

Program ini membantu meringankan pengeluaran milenial selama memiliki mobil mengingat tidak ada biaya jasa dan parts hingga servis berkala ke-6.

Pastikan mobil di-cover oleh asuransi untuk membantu andai terkena masalah seperti kecelakaan.

5. Manfaatkan Promo Pembelian

Toyota Indonesia menawarkan promo pembelian yang dapat dimanfaatkan oleh milenial.

Carilah promo pembelian yang paling sesuai dengan budget keuangan untuk meringankan biaya yang harus dikeluarkan.


Back to top