All New Alphard HEV

All New Alphard HEV

Starting FromRp1.381.100.000

Explore Get Your Offer
New GR Supra

New GR Supra

Starting FromRp2.237.600.000

Explore Get Your Offer
All New GR 86

All New GR 86

Starting FromRp998.600.000

Explore Get Your Offer
New Hilux D Cab

New Hilux D Cab

Starting FromRp442.200.000

Explore Get Your Offer
New Dyna

New Dyna

Starting FromRp398.400.000

Explore Get Your Offer
New Hiace Premio

New Hiace Premio

Starting FromRp647.300.000

Explore Get Your Offer
All New Voxy

All New Voxy

Starting FromRp607.800.000

Explore Get Your Offer
New Hilux S Cab

New Hilux S Cab

Starting FromRp281.900.000

Explore Get Your Offer
All New Vios

All New Vios

Starting FromRp363.200.000

Explore Get Your Offer
All New Avanza

All New Avanza

Starting FromRp237.100.000

Explore Get Your Offer
All New Veloz

All New Veloz

Starting FromRp290.700.000

Explore Get Your Offer
New Camry

New Camry

Starting FromRp799.300.000

Explore Get Your Offer
New Camry HEV

New Camry HEV

Starting FromRp937.400.000

Explore Get Your Offer
New Calya

New Calya

Starting FromRp164.700.000

Explore Get Your Offer
All New BZ4X BEV

All New BZ4X BEV

Starting FromRp1.190.000.000

Explore Get Your Offer
Compare Models

Click Models menu above to close

Models

tc_2571

Profil, Spesifikasi, dan Harga New Fortuner GR Sport di Indonesia, Ada Pilihan Mesin Bensin dan Diesel

Profil, Spesifikasi, dan Harga New Fortuner GR Sport di Indonesia, Ada Pilihan Mesin Bensin dan Diesel

Menyandang badge GAZOO Racing, Fortuner GR Sport terdiri atas beberapa pilihan tipe.

Untuk varian bensin, tersedia tipe 2.7 GR Sport.

Sementara dari varian diesel, tersedia 2.4 GR Sport, 2.8 4x2 GR Sport, dan satu-satunya model penggerak 4 roda sebagai top-of-the-line yaitu 2.8 4x4 GR Sport.

Mesin diesel 1GD juga dimanfaatkan oleh tipe 2.8 VRZ. Semua tipe di atas memakai transmisi otomatis 6-speed.

Sebagai flagship, New Fortuner 4x4 GR Sport yang memakai mesin 1GD 2.800 cc merupakan definisi sesungguhnya dari dominasi yang ditunjukkan oleh Fortuner.

High SUV 4x4 ini merupakan salah satu model paling kuat dan tangguh dengan adopsi sistem penggerak 4x4 disertai tampilan sporty khas TOYOTA GAZOO Racing yang memikat dan memberikan value lebih kepada pelanggan berkat keandalan di berbagai medan jalan.

Desain Eksterior dan Interior New Fortuner GR Sport

Sentuhan yang diberikan pada semua tipe GR Sport adalah sama.

Di antaranya adalah Dauntless New Front Bumper Spoiler & Grille (GR Sport Type) with LED Head Lamp & Fog Lamp (All Type) yang memberikan kesan tangguh dan elegan sekaligus sporty berkat aplikasi bumper baru.

Semakin bernuansa racing dengan adanya New GR Side Sticker yang menonjolkan aura sporty di samping dan New Dashing Alloy Wheel sebagai kombinasi atas ketangguhan dan kemewahan pada alas kaki 18 inch.

Ke belakang, disematkan New Elegant Rear Bumper Spoiler yang elegan dan kokoh serta New GR Grade Emblem spesial untuk 4x4 GR Sport.

New Sporty Interior Design langsung mencuri perhatian di dalam berkat penggunaan warna hitam yang elegan tapi seketika juga menunjukkan image sporty.

Padanannya adalah New GR Opening (GR Sport Type) dengan simbol khas TGR pada Advanced 9 Inch Head Unit Display (GR Sport, VRZ Type).

Sistem audio ini juga memiliki kemampuan multimedia berupa koneksi smartphone, voice command, dan NFC E-toll Card Checking.

New GR Steering Wheel berpadu apik bersama New GR Engine Start/Stop Button yang secara eksklusif diciptakan untuk meningkatkan kesan sporty dan berkelas.

New GR Headrest Cover kembali memberikan sentuhan kemewahan, sementara New Adaptable Auto A/C with Dual Zone (All Type), Power Seat Adjuster (GR Sport, VRZ Type) dan New Wireless Charger menjanjikan kenyamanan dan kemudahan kepada seluruh penumpang New Fortuner GR Sport.

Fitur Safety New Fortuner GR Sport

Semua tipe New Fortuner GR Sport dilengkapi fitur safety yang dikemas dalam fitur Surround Monitor.

Terdapat fitur Blind Spot Detection (BSD) untuk mendeteksi obyek di area blind spot kendaraan, Lane Departure Warning (LDW) untuk mendeteksi jalur yang dilalui, Moving Object Detection (MOD) untuk mendeteksi obyek bergerak di sekitar mobil, dan Headway Monitoring Warning (HMW) untuk memantau jika ada mobil lain masuk ke dalam area safety.

Seluruh fitur tersebut akan memberikan peringatan dini pada pengemudi jika posisinya dinilai tidak aman saat head unit dioperasikan.

Safety features masih terpasang lengkap di semua tipe New Fortuner. Seperti rem dengan ABS+EBD+BA, 7-airbags, Hill Start Assist (HSA), Emergency Brake Signal (EBS), Traction Control (TC), Vehicle Stability Control (VSC), dan Trailer Sway Control (TSC).

Sementara tipe 4x4 GR Sport masih memperoleh bonus Easy 4x4 Switch untuk kemudahan pemilihan sistem penggerak 4x4 bermodalkan tuas putar yang mudah dioperasikan.

Fitur Downhill Assist Control (DAC) menjaga laju mobil supaya mudah dikendalikan dan tidak tergelincir dengan menahannya konstan pada kecepatan rendah ketika melewati turunan terjal, licin, atau berlumpur.

Daftar Harga New Fortuner GR Sport

Berikut adalah harga New Fortuner GR Sport yang bisa dilihat di website Toyota Indonesia.

- 2.4 4x2 A/T GR Sport : 586.900.000

- 2.7 4x2 A/T GR Sport : 561.000.000

- 2.8 4x2 A/T GR Sport : 597.900.000

- 2.8 4x4 A/T GR Sport : 684.500.000


Back to top