New Agya Stylix

New Agya Stylix

Starting FromRp173.200.000

Explore Get Your Offer
New Camry HEV

New Camry HEV

Starting FromRp973.300.000

Explore Get Your Offer
All New GR 86

All New GR 86

Starting FromRp1.029.900.000

Explore Get Your Offer
New Fortuner

New Fortuner

Starting FromRp581.100.000

Explore Get Your Offer
New GR Yaris

New GR Yaris

Starting FromRp1.166.000.000

Explore Get Your Offer
All New Alphard HEV

All New Alphard HEV

Starting FromRp1.425.500.000

Explore Get Your Offer
New GR Supra

New GR Supra

Starting FromRp2.268.000.000

Explore Get Your Offer
New Hilux D Cab

New Hilux D Cab

Starting FromRp454.600.000

Explore Get Your Offer
New Dyna

New Dyna

Starting FromRp501.700.000

Explore Get Your Offer
New Hiace Premio

New Hiace Premio

Starting FromRp673.100.000

Explore Get Your Offer
All New Voxy

All New Voxy

Starting FromRp629.700.000

Explore Get Your Offer
New Hilux S Cab

New Hilux S Cab

Starting FromRp409.990.000

Explore Get Your Offer
All New Vios

All New Vios

Starting FromRp374.800.000

Explore Get Your Offer
All New Avanza

All New Avanza

Starting FromRp242.900.000

Explore Get Your Offer
All New Veloz

All New Veloz

Starting FromRp296.800.000

Explore Get Your Offer
New Calya

New Calya

Starting FromRp169.600.000

Explore Get Your Offer
Compare Models

Click Models menu above to close

Models

tc_2649

Perkakas Darurat atau Emergency Tools yang Wajib Ada di Mobil, Jangan Sampai Hilang

Perkakas Darurat atau Emergency Tools yang Wajib Ada di Mobil, Jangan Sampai Hilang

Meskipun sudah rutin servis berkala di bengkel resmi Toyota, bukan berarti mobil kamu sepenuhnya bebas dari risiko masalah seperti mogok.

Jika sampai bermasalah, kamu pasti butuh perkakas darurat atau emergency tools yang biasa disimpan di bagasi mobil.

Perangkat ini merupakan bawaan standar kendaraan dan sudah disesuaikan dengan kebutuhan darurat.

Hanya saja, karena letaknya tersembunyi dan jarang dipakai, kamu malas memeriksanya.

Baru ketika dibutuhkan kamu mencarinya dan ternyata tidak ada, seperti dongkrak hilang padahal ban mobil bocor.

Perkakas Lengkap Untuk Darurat

Pada dasarnya, mobil zaman now sudah mengandalkan perangkat elektronik sehingga tidak membutuhkan banyak perkakas mobil.

Untuk mobil Toyota misalnya, sudah disediakan obeng, kunci roda, dongkrak, segitiga pengaman, sampai kotak P3K.

Semua tools tersebut disediakan hanya untuk keperluan darurat karena urusan perawatan kendaraan sudah diserahkan kepada bengkel resmi Toyota.

Biasanya karena jarang digunakan, perangkat tersebut sering dilupakan.

Perkakas tersebut wajib ada di mobil sebagai antisipasi bila terjadi hal-hal yang tidak diinginkan.

Contoh seperti ketika menghadapi masalah ban bocor, atau masalah ringan lain yang masih bisa ditangani sendiri.

Wajib Baca Buku Manual

Sebaiknya kamu membaca buku manual karena dilengkapi dengan panduan seperti cara mengganti ban.

Termasuk tanda titik angkat di bagian bawah mobil yang menjadi lokasi dongkrak paling aman.

Hal ini penting diketahui karena setiap jenis mobil umumnya memiliki titik yang berbeda-beda.

Jangan lupa, sebelum membongkar ban, sebaiknya didahului dengan memasang segitiga pengaman.

Fungsi dari segitiga yang dilengkapi dengan mata kucing berwarna merah ini sebagai penanda peringatan kepada pengendara lain yang melintas.

Menghadapi Situasi Darurat

Khusus bagi pengguna Toyota, tidak perlu repot menambah banyak perkakas lainnya, seperti kabel jumper atau sampai membawa kunci-kunci lengkap.

Bila memang menghadapi situasi yang merepotkan, kamu bisa memanfaatkan layanan Emergency Roadside Assistance (ERA) yang siaga 24 jam sehari untuk membantu bila ada kendala.

Mulai dari panduan teknis, pengaktifan aki lemah, membuka kendaraan yang terkunci, sampai penyediaan mobil gendong jika ada kecelakaan atau mobil mati total.

Jadi kamu tidak perlu repot menambah bawaan perkakas yang justru memakan ruang kabin sehingga bisa menimbulkan ketidaknyamanan.


Back to top