All New Alphard HEV

All New Alphard HEV

Starting FromRp1.381.100.000

Explore Get Your Offer
New GR Supra

New GR Supra

Starting FromRp2.237.600.000

Explore Get Your Offer
All New GR 86

All New GR 86

Starting FromRp998.600.000

Explore Get Your Offer
New Hilux D Cab

New Hilux D Cab

Starting FromRp442.200.000

Explore Get Your Offer
New Dyna

New Dyna

Starting FromRp398.400.000

Explore Get Your Offer
New Hiace Premio

New Hiace Premio

Starting FromRp647.300.000

Explore Get Your Offer
All New Voxy

All New Voxy

Starting FromRp607.800.000

Explore Get Your Offer
New Hilux S Cab

New Hilux S Cab

Starting FromRp281.900.000

Explore Get Your Offer
All New Vios

All New Vios

Starting FromRp363.200.000

Explore Get Your Offer
All New Avanza

All New Avanza

Starting FromRp237.100.000

Explore Get Your Offer
All New Veloz

All New Veloz

Starting FromRp290.700.000

Explore Get Your Offer
New Camry

New Camry

Starting FromRp799.300.000

Explore Get Your Offer
New Camry HEV

New Camry HEV

Starting FromRp937.400.000

Explore Get Your Offer
New Calya

New Calya

Starting FromRp164.700.000

Explore Get Your Offer
All New BZ4X BEV

All New BZ4X BEV

Starting FromRp1.190.000.000

Explore Get Your Offer
Compare Models

Click Models menu above to close

Models

news_1729

Persiapan TGR Bersama Yaris WRC Jelang Reli Dunia Finlandia 2021

Persiapan TGR Bersama Yaris WRC Jelang Reli Dunia Finlandia 2021

Setelah membuat awal yang hampir sempurna untuk musim 2021 di Reli Monte-Carlo, tim reli TOYOTA GAZOO Racing (TGR) menargetkan hasil memuaskan berikutnya di Reli Finlandia pada 26-28 Februari 2021.

Juara dunia WRC 2020 Sébastien Ogier dan co-driver Julien Ingrassia memimpin rekan setimnya Elfyn Evans dan Scott Martin dalam finish satu-dua yang fantastis untuk TOYOTA GAZOO Racing World Rally Team (TGR WRT) di Reli Monte-Carlo 2021.

Kalle Rovanperä dan Jonne Halttunen finish keempat untuk melengkapi akhir pekan yang luar biasa bagi tim TGR di awal musim reli dunia 2021.

Prestasi ini adalah pertama kalinya tim memenangkan ajang paling bergengsi Reli Monte-Carlo dengan Toyota Yaris WRC, setelah naik podium setiap tahun sejak debutnya di tahun 2017.

Merupakan kemenangan keempat Reli Monte-Carlo dalam sejarah Toyota, tepat setelah 30 ulang tahun kemenangan perdananya di tahun 1991.

Preview Reli Finlandia 2021

Memulai debutnya di World Rally Championship (WRC), Reli Finlandia menggantikan Reli Swedia yang dibatalkan sebagai satu-satunya ajang yang digelar di musim dingin tahun ini.

TGR akan melakukan perjalanan ke utara dari markasnya di Finlandia tengah dengan tujuan untuk melanjutkan rekor kuat Toyota Yaris WRC di atas trek salju dan es, setelah mengklaim tiga kemenangan di Swedia dalam empat musim terakhir.

Menyusul rekor kemenangan kedelapan di Reli Monte-Carlo, Sébastien Ogier memimpin kejuaraan tepat di depan rekan setimnya Elfyn Evans yang menang untuk TGR di Reli Swedia 2020.

Sementara Kalle Rovanperä berada di urutan keempat dan menantikan bonus gelar di negara asalnya di samping kunjungan musim panas di tengah kejuaraan ke Finlandia.

Terlahir dari Reli Lapland Arktik yang diadakan di daerah tersebut setiap Januari, reli ini akan berbasis di Rovaniemi - ibu kota wilayah paling utara Finlandia - dengan beberapa tahapan berlangsung di dalam Lingkaran Arktik.

Lokasi ini menjanjikan kondisi reli musim dingin yang luar biasa, dengan jalan yang membeku dan tumpukan salju yang tinggi di sisi jalan, yang menjadi sandaran pengemudi untuk melaju dengan kecepatan tinggi melalui tikungan.

Ban bertabur paku khusus akan menggigit permukaan es untuk memberikan cengkeraman dan menciptakan rekor kecepatan tertinggi sepanjang musim.

Reli akan berlangsung dalam 10 tahapan dengan total jarak tempuh 251,08 km yang kompetitif dan menguras stamina tim di tengah pandemi COVID-19.

Menyusul pembukaan pada Jumat pagi, reli ini menampilkan start yang menuntut talenta pereli dengan dua etape paling jauh Sarriojärvi sepanjang 31,05 km, dengan lintasan kedua berlangsung dalam kegelapan malam.

Sabtu adalah hari terpanjang reli, dengan lintasan tiga tahapan diulang di kedua sisinya pada tengah hari. Hari terakhir Minggu terdiri dari dua lintasan di Aittajärvi sebagai Power Stage.


Back to top